Jadi kalo begini, anak anak ini bukan robot. Mereka manusia juga yg perlu memahami ttg *rasa*
Ketika kita selalu berusaha menyembunyikan segala gejolak rasa kita di depan anak anak dgn alasan good parenting.
Anak anak bs jadi tdk pernah kena marah, gak pernah dpt tekanan, gak pernah susah, gak pernah sedih.
Apakah baik?
Tentu juga tidak.
Karena mereka manusia juga. Harus memahami perasaan org lain. Belajar emphaty
Lalu bagaimana jika amarah kita bisa jadi meninggalkan jejak luka di hati mereka?
Bunda, siramlah segala keburukan dengan cinta dna kasih sayang.
Saat kita marah, kita jengkel, itu manusiawi.
Tapi semakin sering kita marah, maka harus dibayar dengan ditutupi lebih banyak cinta. Istilahanya sekwli marah, tutupi dengan 10 kali pelukan.
Begitu seterusnya. Agar luka itu tertutupi dengan cinta. Dia tidka akan lagi berjejak buruk. Sebaliknya, dia akan berbuah manis
0 Komentar
Silahkan memberi komentar
Emoji